10 Dosen UIN Sjech M. Djamil Djambek Bukittinggi Terpilih sebagai Reviewer Litapdimas PTKI 2025–2027
Bukittinggi, (16/04/2025) — Kementerian Agama Republik Indonesia melalui Direktorat Pendidikan Tinggi Keagamaan Islam (DIKTIS) telah menetapkan para reviewer Program Penelitian, Publikasi Ilmiah, dan Pengabdian kepada Masyarakat (Litapdimas) untuk masa tugas 2025–2027. Dalam pengumuman resmi tersebut, sebanyak 10 dosen dari UIN […]